
93 Tim Sepak Bola Ikuti Divisi Utama Brebes
Peserta kompetisi Divisi Utama Brebes (DUB) 2017, yang digelar oleh Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Brebes, jumlahnya diluar perkiraan. Hal itu diketahui saat pembukaan DUB 2017, oleh Ketua Askab PSSI Brebes Idza Priyanti, yang diwakili Sekretarisnya Heri Fitriansyah, di lapangan bola Desa Sitanggal,…